Hasil MotoGP Spanyol 2022, Pertarungan Ducati VS Yamaha

oleh -632 Dilihat

otobalancing – Pembalap Italia, Francesco Bagnaia berhasil memenangi balapan MotoGP Spanyol, Minggu (1/5), bintang Ducati Lenovo itu menuntaskan balapan sepanjang 25 lap dengan total waktu 41 menit 00.554 detik, kalahkan rider Prancis, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) dengan keunggulan +0.285 detik sementara podium tiga akhir pekan ini menjadi milik rider tuan rumah, Aleix Espargaro (Aprilia Racing) dengan selisih finis +10.997 detik.

Sementara itu, Marc Marquez (Repsol Honda) dan Jack Miller (Ducati Lenovo) berturut-turut finis keempat dan kelima.

Berikut Hasil Lengkap Race MotoGP Jerez, Spanyol 2022

  1. Francesco Bagnaia, Ducati Lenovo 1m 37.442s
  2. Fabio Quartararo, Monster Energy Yamaha
  3. Aleix Espargaro, Aprilia Racing
  4. Marc Marquez, Repsol Honda
  5. Jack Miller, Ducati Lenovo
  6. Joan Mir, Suzuki Ecstar
  7. Takaaki Nakagami, LCR Honda Idemitsu
  8. Enea Bastianini, Gresini Racing
  9. Marco Bezzecchi, Mooney VR46 Racing
  10. Brad Binder, Red Bull KTM Factory Racing
  11. Pol Espargaro, Repsol Honda
  12. Miguel Oliveira, Red Bull KTM Factory Racing
  13. Alex Marquez, LCR Honda Castrol
  14. Maverick Vinales, Aprilia Racing
  15. Franco Morbidelli, Monster Energy Yamaha
  16. Luca Marini, Mooney VR46 Racing
  17. Andrea Dovizioso, WithU Yamaha RNF
  18. Fabio Di Giannantonio, Gresini Racing
  19. Alex Rins, Suzuki Ecstar
  20. Remy Gardner, Tech3 KTM Factory Racing
  21. Lorenzo Savadori, Aprilia Racing
  22. Jorge Martin, Pramac Racing
    DNF
    Stefan Bradl, HRC
    Johann Zarco, Pramac Racing
    Darryn Binder, WithU Yamaha RNF.

Tentang Penulis : otobalancing

Gambar Gravatar
Otobalancing merupakan portal berita otomotif yang berdomisili di Jawa Timur, merupakan bagian dari keluarga besar Jatimotoblog

Silahkan Komentar Disini :

No More Posts Available.

No more pages to load.