
Entah bagaimana mengungkapkan kebahagiaan Pol Espagaro di race MotoGP Valencia 2018 di Sirkuit Ricardo Tormo pada Minggu (18/11/2018), hal ini wajar karena bagi Pol yang meraih podium pertamanya selama berkarier di MotoGP.
Start dari posisi keenam, Pol benar-benar mampu menunjukkan ambisinya untuk bisa berjuang di posisi teratas pada balapan kali ini, meski ditemani hujan deras, Pol sukses meraih podium setelah finis di posisi ketiga dimana ini merupakan penantian yang panjang sejak berkarier di MotoGP pada 2014 akhirnya terjawab pada 2018.
Baca juga : Dealer KTM Resmi Hadir Di Surabaya, Melayani Sales, Service Dan Sparepart
“Kedengarannya tidak nyata. Sungguh ini benar-benar tidak nyata. Putaran terakhir rasanya seperti setahun mengendarai motor,” ungkap Pol, mengutip dari Crash.
Keberhasilan Pol pun tak lepas dari jatuhnya pembalap Tim Movistar Yamaha yakni Valentino Rossi yang terpeleset pada balapan tersebut. Rossi yang sejati menduduki posisi kedua, mengalami insiden terpeleset yang membuat posisinya kembali tercecer dan finis di posisi ke-13.
Artikel Terkait :
- Waduh…!!! Bos Suzuki Ecstar Cabut Dari MotoGP
- Mengenal Lebih Helm MotoGP…!!!
- Kecewa Berat…!!! Jorge Lorenzo Debut Ada 2 Orang Yang Ingin Memecatnya
- Yamaha Gagal Total Di MotoGP Eropa 2020
- Alasan Alex Marquez Gagal Di MotoGP Eropa 2020
- Syarat Joan Mirr Bisa Juara Dunia MotoGP 2020
- Quartararo….!!! Saya Sudah Kehilangan Gelar Juara Dunia
- Agresif Kuasai European GP, Team Suzuki Ecstar Raih Kemenangan Indah
- Suzuki Ecstar Tampil Memukau di MotoGP, Peminat GSX-R150 Langung Meningkat!
- Suzuki Ecstar MotoGP : Joan Mirr Masuk Dalam Kandidat Juara Dunia MotoGP 2020