Video Test Ride Honda CB150 Verza (Kolab TMC Blog Dan Rizki Motovlog)

oleh -455 Dilihat

Otobalancing.net – CB sejatinya merupakan singkatan dari City Bike untuk semua motor naked honda di dunia, nah kalo verza itu hanyalah penamaan motor di kalangan konsumen indonesia saja, makanya kali ini PT. Astra Honda Motor (AHM) memberikan nama CB 150 Verza karena kalo di varian CB150R itu lebih kearah motor yang sporty, kalo yang tanpa R dibelakang lebih kepada motor yang maskulin, retro pokoknya bukan sporty kayak Verza ini, jadi kalo ada pertanyaan tentang keanehan nama CB 150 Verza ya ini jawabannya cak…ojok bingung ya hehehe.

Tentang Penulis : otobalancing

Gambar Gravatar
Otobalancing merupakan portal berita otomotif yang berdomisili di Jawa Timur, merupakan bagian dari keluarga besar Jatimotoblog

Silahkan Komentar Disini :

No More Posts Available.

No more pages to load.