Pecinta MotoGP dimanapun berada hal tidak terduga dialami oleh Valentino Rossi, bertarung di barisan depan sejak awal start dengan Lorenzo beberapa kali juga mencoba menyalip Lorenzo dengan segala cara dan memaksimalkan kekuatan Yamaha M1 nya, dan putaran kedelapan, Rossi mengalami masalah mesin dan membuat motornya berasap cukup tebal persis dengan apa yang terjadi pada Lorenzo.
Baca : Lorenzo juara Mugello setelah salip Marquez 0,019 dtk jelang garis finish
Akhirnya Rossi menyerah dan menghentikan balapan karena motor Rossi tidak memungkinkan untuk melanjutkan balapan, hal ini menyebabkan Rossi dengan terpaksa tidak dapat melanjutkan balapan, apakah sebenarnya yang menyebabkan motor Rossi mengalami trouble.
Baca artikel terkait :
- Realita Suzuki Mundur Dari MotoGP…!!!
- Hasil MotoGP Spanyol 2022, Pertarungan Ducati VS Yamaha
- Super Alex Rins, Start Posisi Buncit Namun Finish ke 4 MotoGP Portugal
- Drama Joan Mir Ditabrak Jack Miller, Itu Sebuah Ketidaksengajaan!
- Quartararo Mendominasi Seri MotoGP Portugal, Joan Mir Sial Ditabrak Jack Miller
- MotoGP Amerika, Pertarungan Seru Ducati VS Suzuki, Marc Marquez Menggila
- Aleix Espargaro Cetak Sejarah di Di Argentina
- 10 Hal Yang Mungkin Tidak Anda Ketahui Tentang Aleix Espargaro
- Sinyal Marquez Pensiun Dini…??? Repsol Honda Pantau 4 Pembalap Muda
- Pembalap Suzuki Diuntungkan Dengan Trek Basah Sirkuit MotoGP Mandalika
kami penggemar motr GP.tapi idola kami sedang mengalami kesialan pada motornya.itu yang membuat kami kurang senang.
Valentino Rossi merupakan legend, OB juga penggemar berat mulai dari awal menang pertama kali di GP 500 sampai era 4 tak, dari Honda ke Yamaha ke Ducati ke Yamaha lagi.
yang paling diingat adalah segala apapun tetaplah terbatas kepada rider dan motornya, disamping konsistensi pembalap untuk maju.
Valentino Rossi jugalah seorang manusia, kekalahan baginya sudah biasa bro, malah itu yang membuat dia untuk lebih belajar dan bisa menjadi seperti saat ini